top of page
HERPES ZOSTER
Perlindungan Terhadap Cacar Ular/ Api
Herpes zoster atau cacar ular (cacar api) adalah penyakit yang ditandai dengan timbulnya bintil kulit berisi air pada salah satu sisi tubuh dan terasa nyeri. Penyakit ini disebabkan oleh infeksi virus Varicella zoster, yang juga menjadi penyebab cacar air.
​
Vaksinasi disarankan bagi orang yang berusia di atas 50 tahun. Vaksin juga dapat diberikan pada orang yang pernah menderita herpes zoster, untuk mencegah kekambuhan. Konsultasikan pada Dokter kami untuk pemberian vaksin ini.
​
#BecauseWeCare #AyoCegah
Herpes Zoster: Product
bottom of page